Ir. Andyono Broto Santoso, S.T., M.T. adalah dosen Teknik Pertambangan ITSB yang berpengalaman luas dalam perencanaan dan manajemen eksplorasi. Lulusan Sarjana Teknik (2003) dan Magister Teknik (2012) dari Universitas Pembangunan Nasional "Veteran" Yogyakarta. Komitmennya terhadap pengembangan profesional terlihat dari pencapaian gelar Profesi Insinyur di Universitas Mulawarman pada tahun 2022. Beliau telah memberikan kontribusi signifikan dalam organisasi Profesi, seperti :
Ikatan Ahli Geologi Indonesia (IAGI)
Masyarakat Geologi Ekonomi Indonesia (MGEI)
Perhimpunan Ahli Pertambangan Indonesia (PERHAPI)
Selain itu, beliau juga dipercaya sebagai Tenaga Ahli bidang Geologi dan Pertambangan di Karaton Ngayogyakarta Hadiningrat, Tepas Panitikismo, Daerah Istimewa Yogyakarta sejak 2021. Keahliannya mencakup pengelolaan sumber daya geologi, eksplorasi mineral, dan manajemen proyek tambang, menjadikannya seorang pendidik sekaligus praktisi yang berdedikasi untuk mencetak profesional pertambangan masa depan.
Eksplorasi Bahan Galian
Sumberdaya Energi Non-Konvensional
Pemetaan Eksplorasi
Perencanaan Tambang
Well Logging
Pemboran Eksplorasi
Pengantar Tambang
Perencanaan dan Manajemen Eksplorasi
Ekonomi Mineral
Prinsip Stratigrafi
Analisis Investasi Tambang
Strategi Bisnis Pertambangan
Pemindahan Tanah Mekanis
Rekayasa Geologi
Perencanaan dan Manajemen Eksplorasi
Universitas Mulawarman, Profesi Insinyur, 2022
Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta, S2 Teknik Geologi, 2012
Universitas Pembangunan Nasional Veteran Yogyakarta, S1 Teknik Geologi, 2003
Sidiq, H., Santoso, A.B., Prastowo, R.
Prosiding Nasional Rekayasa Teknologi Industri dan Informasi XIII Tahun 2018, 89-95
|
Santoso, A.B., Sidiq, H.
Kurvatek 2 (1), 39-44
|
Maryono, A., Natawidjaja, D.H., van Leeuwen, T.M., Harrison, R.L., Santoso, A.B.
Proceedings of Sundaland Resources, 2014 MGEI Annual Convention, 17-18
|